Friday, March 16, 2012

TAMBAHAN INFO LOMBA MADING

  1. Durasi waktu menjadi 10 jam. Kamis, 29 Maret 2012 (10:00-17:00) dan Jumat, 30 Maret 2012 (08:00-11:00).
  2. Hari Kamis diharapkan hadir pukul  08:00. Hari Jumat diharapkan hadir pukul 07:00.
  3. Memuat rubik berbahasa inggris, karena ada satu juri dari Stanford University, Amerika.
  4. Mading harus dibawa dalam keadaan "mentah", namun jika menurut peserta waktu yang diberikan kurang, maka mading bisa dibawa maksimal 20 persen jadi.
  5. Penilaian dilakukan oleh juri mulai dari awal kegiatan sampai mading selesai.
  6. Masing-masing tim diperbolehkan membawa supporter tim sebanyak-banyaknya untuk melakukan vote Juara Favorit Mading pada hari Jumat, 30 Maret 2012.

No comments:

Post a Comment